Formasi Penerimaan CPNS Kemendikbud dan Kemenhub

Daftar Formasi CPNS Kemendikbud, Buka 5.500 Lowongan PNS - Info CPNS 2014 terbaru, lowongan CPNS 2014 untuk Kemendikbud adalah satu instansi yang paling banyak membuka peluang Calon Pegawai Negeri Sipil setelah Kementerian Keuangan (Kemenkeu) dengan 5.500 posisi.

Tentu saja ini adalah angin segar bagi mereka yang miliki passion dan kualifikasi pendidikan terkait. Sedangkan Kemenkeu sendiri membuka sekitar 9.000 lowongan di CPNS 2014. Apa saja formasi CPNS 2014 dari Kemendikbud?

Ada 133 instansi di bawah Kemendikbud yang membuka seluas-luasnya penerimaan CPNS tahun ini. sejumlah instansi tersebut yakni unit kerja Perguruan Tinggi Negeri (PTN) hingga Unit Pelaksana Teknis (UPT).

Untuk informasi lebih detail perihal CPNS 2014 Kemendikbud bisa melihat di situsCpns.kemdikbud.go.id/index-2.html. Sedangkan 5.500 posisi yang dibutuhkan didominasi dari lowongan dosen sebanyak 3.992 formasi.

Kemudian ada kelompok jabatan dosen pada 108 unit kerja di Perguruan Tinggi Negeri. Berikut daftar formasi CPNS 2014 Kemendikbud:

  * 3992 formasi dosen pada 108 unit kerja PTN
  * 169 formasi paramedis pada 10 unit kerja PTN
  * 719 formasi tenaga administrasi/teknisi pada 55 unit kerja PTN
  * 659 formasi administrasi/teknisi pada 10 unit kerja di lingkungan unit utama Kemedikbud dan 71 unit kerja UPT
  * 130 formasi administrasi/teknisi pada 10 unit kerja Kopertis
  * 260 formasi dosen dipekerjakan (dpk) pada 14 unit kerja Kopertis

Info Lowongan CPNS 2014 : Kemenhub Membuka Formasi CPNS 2014 Sebanyak 850- Kabar bagus buat kalian yang khususnya mengidam – idamkan Kementerian Perhubungan. Kementerian ini membuka lowongan CPNS 2014 bagi anda lulusan SLTA/SMK, D.II, D.III, D.IV, S1 dan S2. Pendaftaran CPNS Online kementrian Perhubungan telah dibuka mulai tanggal 3 September 2014 hingga 17 September 2014.
Lowongan CPNS Kementerian Perhubungan untuk tingkat Pendidikan D.II, D.III, D.IV, S1 dan S2 minimal memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) sekurang-kurangnya 2,75. Calon pelamar hendaknya segera menyiapkan segala sesuatunya untuk keperluan mendaftar CPNS Kementrian Perhubungan 2014 secara online di website Portal Nasional milik panitia seleksi nasional (PANSELNAS) CPNS 2014 dengan alamat www.panselnas.menpan.go.id.Info Lowongan CPNS 2014 : Kemenhub Membuka Formasi CPNS 2014 Sebanyak 850
Untuk masalah pengisian formulir, anda bisa lakukan di laman resmi panselnas http://regpanselnas.menpan.go.id, sedangkan untuk masalah log in, anda bisa melakukannya di http://sscn.bkn.go.id.Berita terkait
  * Panselnas.menpan.go.id : Telah Muncul Banyak Pengaduan Terkait Sulitnya Pendaftaran Di Portal Panselnas

  * Info CPNS 2014 : Jumlah Keseluruhan Pendaftar CPNS 2014 Mencapai 829.000 Orang

  * Info CPNS 2014 : Ini Dia Info Terbaru Jika Anda Punya Masalah Daftar Seleksi CPNS 2014

  * Info Lowongan CPNS 2014 : Semua Pendaftaran CPNS di panselnas.menpan.go.id Tidak Semua Instansi Tutup Hari Ini

  * Info CPNS 2014 : Sejak Dibuka 1 September, Pendaftar CPNS 2014 di Banjarbaru Mencapai 1000 Pelamar

Tak henti – hentinya kamu memberitahukan kepada anda bagaimana cara mengisi formulir di panselnas.menpan.go.id, dan ini dia caranya :
1. Warga Negara Indonesia yang memiliki kualifikasi pendidikan (jenjang dan jurusan) sesuai dengan formasi yang dibutuhkan;
2. Pria dan Wanita dengan usia minimal 18 (delapan belas) tahun dan maksimal 35 (tiga puluh lima) tahun pada tanggal 01 September 2014. Catatan: usia maksimal secara umum adalah 35 tahun, namun setiap instansi mempunyai kewenangan untuk menetapkan batasan usia maksimal yang akan diterima;
3. Berijazah, lulusan Perguruan Tinggi Negeri atau Perguruan Tinggi Swasta yang telah terakredirasi oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) minimal C atau Perguruan Tinggi Luar Negeri yang telah mendapat pengesahan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Surat Keterangan Lulus / Ijazah sementara tidak berlaku;
4. Sehat jasmani dan rohani;
5. Tidak terikat hubungan kerja/ikatan dinas dengan Instansi Pemerintah atau Badan Swasta lainnya;
6. Tidak terlibat langsung atau tidak langsung dalam kegiatan organisasi yang bertentangan dengan Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, Negara dan Pemerintah (PUNP);
7. Tidak pernah tersangkut perkara pidana atau kasus narkoba;
8. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta;
9. Calon pelamar di seluruh Indonesia dapat melakukan pendaftaran secara online ke alamat website Panselnas di: https://panselnas.menpan.go.id untuk mendapatkan username dan password yang kemudian digunakan untuk log in ke SSCN di: http://sscn.bkn.go.id/;
10. Setelah mengisi form registrasi melalui website pada SSCN maka pelamar dapat mencetak tanda bukti pendaftaran.
Formasi dan Persyaratan Khusus CPNS Kementerian Perhubungan 2014
Tahun ini Kementerian Perhubungan menyediakan sebanyak 850 formasi lowongan pada penerimaan CPNS 2014. Sementara itu untuk informasi terkait persyaratan khusus (tambahan) CPNS Kementrian Perhubungan, jumlah kuota dan formasiya dapat dibaca melalui tautan ini
.